PERKEMBANGAN PENDUDUK INDONESIA
by
MuhFadillahTiKcoy
- 08.19
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Pertumbuhan penduduk di suatu wilayah tentu akan menyebabkan perubahan pada banyak faktor. Banyaknya kelahiran yang tidak terkendali dan sedikitnya kematian menjadi faktor utama menumpuknya manusia di suatu wilayah. Ketika suatu wilayah memiliki penduduk yang sangat banyak, maka akan menimbulakan banyak faktor negatif, seperti sedikitnya lapangan pekerjaan yang akan berujung pada kemiskinan, kemudian kemiskinan akan menyebabkan kurangnya pendidikan dan akan menyebabkan kriminalitas. Sehingga, perlu sekali kendali untuk menahan perkembangan penduduk di suatu wilayah.
BAB II
TEORI